Tuesday, May 7, 2013

Trik Memasang Gambar di Sidebar

Selamat malam sobat blogger ?Jumpa lgi sama prastyblogger tentang Trik n Tip's Belajar Ngeblog dan Internet

Pada malam hari ini saya selaku admin di prastyblogger ingin berbagi dengan sobat blogger semua yang berjudul " Cara Memasang Background Pada Judul Side"

Mungkin sobat blogger sudah banyak yang tahu tentang Trik ini atau sudah ada yang mempraktekannya,,,Karena Trik ini sekedar mempercantik Blog sobat,,supaya pengunjung betah dan bisa berlama- di blog.Kalau Blog sobat banyak pengunjung kan senang.
Salah satunya dengan Cara Memasang Background Pada Judul Sidebar.
Ok lansung saja sobat simak langkah-langkahnya di bawah ini:
" Cara Memasang Background Pada Judul Sidebar "
1. Silahkan login akun Blog anda.
2. Pilih menu Rancangan dan Pilih Edit/HTML
3. Setelah Itu Centang Expand Widget
4. Kemudian cari kode sidebar h2 gunakan Ctrl+f Dan akan muncul kurang lebih seperti ini :
sidebar h2 {
color: #ffffff;
font-size: 13px;
font-family: Arial, Tahoma, Verdana;
font-weight: bold;
margin: -.35em -.40em .25em -.35em;
padding: 3px 5px 3px 10px;
border-bottom: 1px solid #C0C0C0;
letter-spacing:0em;
text-transform:capitalize;
repeat-x top left;
}
 
5. Kemudian tambahkan kode background seperti ini : ( Background:Url (' Url Gambar Yang Sobat Inginkan ) Simpan Kode tersebut diatas kode color: #ffffff;
Dan posisinya akan Menjadi Seperti Ini :

sidebar h2 {
Background:Url('Url Gambar Yang Anda Inginkan)
color: #ffffff;


Semoga Artikel di Atas Bermanfaat dan Berguna buat sobat blogger semuanya,sebelum mencoba alangkah bahagia dan senang kalau sobat mau LIKE FP dan Tinggalkan komentar.
T E R I M A K A S I H
Kunjungi juga Artikel di bawah ini :

1.Trik XL Combo Gila Update Mei
2.Cara Menjadi Blogger Sukses
3.Update Status Via Apa Saja
4.Cara Review Blog di Alexa Ranking
Comments
2 Comments

2 comments:

  1. wah nih trik yg ane cari"

    #http://chakimomis.blogspot.com/

    ReplyDelete
    Replies
    1. silahkan di coba bang,,
      thank's kunjunganya?

      Delete